
Injeksi Beton Retak Untuk Solusi Kerusakan Bangunan
Oktober 7, 2022
Kontraktor Jasa Waterproofing Terpercaya
Oktober 8, 2022
Jasa Atap Spandek – Spandek merupakan atap yang terbuat dari bahan campuran aluminium, silikon, dan zincalume. Berdasarkan campurannya, pastinya atap ini berkualitas tinggi. Akan tetapi, walau dengan bahan pembuat yang berkualitas, bukan tidak mungkin jika atap spandek bisa saja bocor. Jika sudah begini, biasanya pemilik akan menambal atau mengganti atap.
Atap logam dengan bentuk lembaran ini merupakan jenis atap yang paling sulit bocor. Karena karakteristik yang kuat dan fleksibilitas yang baik. Akan tetapi, jika terjadi salah perhitungan dan pemasangan, sangat mungkin jika atap ini cepat rusak.
Faktor Penyebab Atap Spandek Alami Bocor
Berikut beberapa faktor yang menyebabkan atap spandek mengalami kebocoran yang paling sering terjadi:
- Ukuran kemiringan atap yang tidak tepat
- Posisi dan arah atap yang tidak sama
- Bagian struktur atap spandek yang sudah berlubang
- Adanya bagian atap yang bengkok
- Terdapat celah dari atap dan dinding
- Kotoran yang menyumbat aliran air pada atap
- Dan lainnya

Berbagai Cara Memperbaiki Bocornya Atap Spandek
- Perbaikan Pada Atap
Kebocoran sangat bisa terjadi karena pemasangan yang salah atau kemiringan atap rumah. - Cek Kemiringan Atap
Kesalahan ini menimbulkan celah dari sisi ujung atap dan dinding. Tingkat kemiringan atap yang disarankan adalah kurang lebih 30 derajat. - Cek Posisi Genteng
Pemasangan yang salah malah akan membuat air hujan merembes ke dalam rumah. Angin kencang juga bisa merubah posisi kemiringan genteng dan membuat lubang di atap. - Menambal Atap Bocor
Untuk melakukan penambalan, bisa menggunakan bahan sederhana seperti lem dan lakban. Tentunya lem atau lakban khusus atap spandek. - Aplikasikan Waterproofing
Selain mencegah rembesan, cat waterproofing juga anti karat. Cara pengaplikasiannya juga sangat mudah. Cukup gunakan untuk bagian atap yang bocor.
Menentukan Material Waterproofing Untuk Spandek
Terdapat banyak jenis material cat waterproofing yang tidak semua kami bahas di artikel ini. Mulai dari kualitas yang paling rendah hingga yg paling baik. Pemilihan material yang tepat untuk memperbaiki atap spandek sangat diperlukan, beberapa hal yang harus dipertimbangkan yaitu:
- Metode Kerja yang digunakan saat pengaplikasian waterproofing
- Konsentrasi kandungan dan temperatur zat kimia yang terkandung dalam material
- Ketepatan fungsi produk material dengan kebutuhan di area kerja
- Penyesuaian terhadap kondisi atap spandek
Jasa Atap Spandek Waterproofing untuk Perbaikan Kebocoran oleh Bangun Bersama Abadi, segera hubungi Admin 081280006132.